PENGGUNAAN TEKNIK MOTION GRAPHIC DALAM VIDEO ANIMASI 2 DIMENSI SEBAGAI MEDIA EDUKASI KEPADA MASYARAKAT TENTANG PENGOLAHAN SAMPAH (Studi Kasus: PDU Karangwangkal)

Pratama, Nouva Rizqy (2025) PENGGUNAAN TEKNIK MOTION GRAPHIC DALAM VIDEO ANIMASI 2 DIMENSI SEBAGAI MEDIA EDUKASI KEPADA MASYARAKAT TENTANG PENGOLAHAN SAMPAH (Studi Kasus: PDU Karangwangkal). Other thesis, Universitas Amikom Purwokerto.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (570kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (484kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (464kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Image
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (537kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Image
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (568kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Image
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (569kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Image
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Image
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (477kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Image
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (540kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan video animasi 2D menggunakan teknik motion graphic sebagai media edukasi mengenai pengolahan sampah di Pusat Daur Ulang (PDU) Karangwangkal. Permasalahan limbah sampah di daerah ini menjadi isu serius yang memerlukan perhatian dan solusi inovatif. Melalui metode pengumpulan data yang meliputi dokumentasi, wawancara, dan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa video edukasi ini mampu meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya pengelolaan sampah yang baik. Penggunaan teknik motion graphic dalam video terbukti efektif dalam menyampaikan pesan edukasi dengan cara yang dinamis dan mudah dipahami. Video ini juga menyoroti tantangan yang dihadapi PDU Karangwangkal, seperti rendahnya kesadaran masyarakat dalam memilah sampah dari sumbernya. Diharapkan, penelitian ini dapat memberikan kontribusi dalam merancang program edukasi yang lebih menarik dan efektif di masa depan.
Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Dosen Pembimbing: Tri Astuti, S.Kom., M.Eng., dan Suliswaningsih, M.Kom.
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Motion graphic, Video Animasi 2D, Pengolahan Sampah, Edukasi Masyarakat.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat Universitas Amikom Purwokerto
Date Deposited: 22 Apr 2025 03:35
Last Modified: 22 Apr 2025 03:35
URI: https://eprints.amikompurwokerto.ac.id/id/eprint/2800

Actions (login required)

View Item
View Item