IMPLEMENTASI MODULAR MONOLITH ARCHITECTURE DAN EVENT-DRIVEN ARCHITECTURE DALAM PENGEMBANGAN BACKEND APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS (Studi Kasus: SMP Negeri 1 Karangreja)

Hidayatuloh, Aden (2025) IMPLEMENTASI MODULAR MONOLITH ARCHITECTURE DAN EVENT-DRIVEN ARCHITECTURE DALAM PENGEMBANGAN BACKEND APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS (Studi Kasus: SMP Negeri 1 Karangreja). Other thesis, Universitas Amikom Purwokerto.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (886kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (573kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (585kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Image
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (843kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Image
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Image
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (740kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Image
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Image
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (495kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Image
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (706kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini berjudul "Implementasi Modular Monolith Architecture dan Event-Driven Architecture dalam Pengembangan Backend Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris (Studi Kasus: SMP Negeri 1 Karangreja)". Tujuan penelitian ini adalah mengimplementasikan kombinasi arsitektur modular monolith dan event-driven architecture serta menganalisis efektivitasnya dalam mengurangi kompleksitas dan meningkatkan performa sistem. Pengembangan aplikasi menggunakan metode Feature Driven Development dengan fokus pada implementasi backend yang terdiri dari modul Learning, Progress, Auth , AI, dan Gamification. Hasil pengembangan menunjukkan bahwa implementasi modular monolith berhasil memisahkan komponen aplikasi menjadi modul-modul yang independen namun tetap terintegrasi dalam satu aplikasi. Penerapan event-driven architecture memungkinkan komunikasi antarmodul melalui mekanisme event subscription, sehingga mengurangi tight coupling secara signifikan. Pengujian performa sistem menunjukkan kemampuan menangani 500 concurrent users dengan throughput sebesar 79,19 permintaan per detik dan tingkat keberhasilan (success rate) 100%. Dapat disimpulkan bahwa kombinasi modular monolith dan event-driven architecture terbukti efektif dalam pengembangan backend aplikasi pembelajaran bahasa Inggris, karena tidak hanya memudahkan pengelolaan dan pengembangan fitur secara terstruktur, tetapi juga memberikan performa sistem yang optimal melalui mekanisme komunikasi berbasis event yang mengurangi ketergantungan antarmodul.
Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Dosen Pembimbing: Kuat Indartono, S.T., M.Eng., dan Nandang Hermanto, M.Kom.
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: modular monolith, event-driven architecture, feature driven development, aplikasi pembelajaran, backend development
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat Universitas Amikom Purwokerto
Date Deposited: 11 Apr 2025 03:21
Last Modified: 11 Apr 2025 03:21
URI: https://eprints.amikompurwokerto.ac.id/id/eprint/2699

Actions (login required)

View Item
View Item